Struktur Pencarian Citra Berbasis Isi Menggunakan PHP : Content Based Image Retrivel Using PHP Murni Reviewed by Kampung Tangguh Semeru dan 17 Orang Lainnya on Rating: 4

Struktur Pencarian Citra Berbasis Isi Menggunakan PHP : Content Based Image Retrivel Using PHP Murni

Content Based Image Retrivel Using PHP Murni

Bagaimanakah Struktur dari pencarian Citra berdasarkan Isi menggunakan PHP? berikut ini sahabat, kami tuliskan disini pada proses pra pengolahan, dan semoga menjadi refrensi bagi para sahabat yang sedang melakukan penelitian tentang Content Based Image Retrivel. Seperti yang sedang penulis kerjakan sekarang ini. Penulis menggunakan bahasa Pemrograman PHP sebagai engine untuk menerapkan metode Transformasi Wavelet Haar. dan pada penelitianku ini , Menggunakan bahasa pemrograman PHP Murni, karena pahamnya hanya satu itu:-)

Proses secara umum dari CBIR adalah gambar yang menjadi query dilakukan proses ekstraksi fitur (image contents), begitu halnya dengan gambar yang ada pada sekumpulan gambar juga dilakukan proses seperti pada gambar query.  Parameter fitur gambar yang dapat digunakan untuk retrieval pada sistem bisaanya seperti histogram, susunan warna, tekstur, dan bentuk, tipe spesifik dari obyek, tipe event tertentu, nama individu, lokasi, emosi.
Sedangkan pada penelitian ini berikut adalah Tahapan Pencarian citra dengan HWT dan ED:
1.      Akuisisi Citra
2.      Pra-Pengolahan
3.      Ekstraksi Fitur Haar Wavelet Transform
4.      Similarity Measure berdasarkan Euclidean Distance
Content Based Image Retrivel Using PHP.jpg
Gambar 7.2.1 Struktur Pencarian Citra
Dalam tahapan pencarian citra berdasarkan gambar diatas, langkah pertama yaitu melakukan proses akuisisi citra dimana pada tahapan ini bagaimana cara memperoleh citra yang akan diproses pada pra pengolahan. Pra-pengolahan bertujuan untuk menjadikan citra memiliki pixel yang jumlahnya genap

Post a Comment